10 manfaat daun mangkokan
Mangkokan atau daun mangkok
Daun yang memiliki banyak manfaat dan juga mudah untuk didapat.Tentu saja,karena daun nya yang menyerupai seperti mangkok yaitu cekung. maka dari itu di sebut daun mangkokan.
Daun mangkokan biasanya sering ditanam di depan rumah untuk dijadikan tanaman hiasan atau tumbuh di pekarangan sawah dan dapat mencapai ketinggian -+6 Meter dan Daun ini hanya tumbuh di daerah-daerah beriklim tropis seperti indonesia.
Mangkokan dikenal sebagai tanaman berkhasiat peluruh,antiseptik dan deodoran.Dan bagian yang di pakai adalah daunnya.
Selain dijadikan untuk pengobatan daun mangkokan ini juga bisa dijadikan sayur.sayur daun mangkokan baik sebagai sumber serat dan vitamin.
Masyarakat kampung,sejauh ini masih memanfaatkan daun ini menjadi sebuah pengobatan alami berbagai macam penyakit.
Berikut adalah beberapa manfaat dari daun mangkokan:
Manfaat:
1. Anti Bakteri
2. Baik untuk menjaga kesehatan tulang
3. Menyembuhkan sariawan
4. Mencegah anemia
5. Mengobati peradangan
6. Memperlancar peredaran darah
7. Membantu mengobati luka
Peroses pembuatan:
Haluskanlah beberapa lembar daun mangkokan, lalu di kompres dan direkatkan pada bagian tubuh yang mengalami luka
8. Memperlancar sistem pencernaan
Cara: untuk mengkonsumsi daun mangkokan tersebut hanya dengan direbus atau
di makan sebagai lalapan
9. Baik untuk kesehatan mata
Daun mangkokan memiliki kandungan manfaat vitamin A,vitamin A inilah yang merupakan jenis vitamin yang sangat baik untuk menjaga kesehatan mata anda
10. Mencegah rambut rontok
Bahan: Ambillah 4-5 lembar daun mangkokan,cuci bersih kemudian rendam pada minyak kelapa.setelah itu peras daun mangkokan hingga benar-benar kering.kemudian oleskan minyak yang sudah bercampur dengan ramuan daun mangkokan tersebut pada kulit kepala secara merata.Lalukan secara rutin
Karena bagi masyarakat daun ini adalah cara yang efektip untuk mengobati tanpa kimia...
Demikianlah beberapa manfaat daun mangkok atau mangkokan
Sumber https://manfaattumbuhan2.blogspot.com/